SOSIALISASI SEMINAR " SILENT KILLER : AYO KENALI DIABATES SEJAK DINI " WOW FINANCE
Kampung KB Kelurahan Pademangan Barat
Dipublikasi pada 25 September 2019
Deskripsi
Memfasilitasi kegiatan seminar silent killer ayo kenali diabates sejak dini dari Csr Wow Finance yang dilaksanakan dirptra budi mulia.
yang dihadiri :
- Ibu Erniwati kasie kesra kelurahan pademangan barat
- ibu Tri plkb kelurahan pademangan barat
- Pkk Kelurahan pademangan barat
- Kader pkk rw sekelurahan pademangan barat
- Pengelola rptra budi mulia
Menjelaskan tentang dampak diabetes dan cara mengatasi penyakit diabetes. penyebab diabetes adalah kurang melakukan aktivitas fisik atau berolahraga, bisa juga dari faktor keturunan atau genetik juga bisa mempengaruhi .
gejala yang biasanya yang dialami diabetes : sering buang air kecil dan mudah haus, mulut menjadi kering dan kulit gatal, merasakan kelelahan dan rasa laper berlebihan, penglihatan menjadi rabun, adanya penurunan berat badan.
Sesi Kegiatan Keagamaan