KEGIATAN PELAYANAN KB MKJP GRATIS di PUSTU SAGATANI KECAMATAN SINGKAWANG SELATAN

Kelurahan sagatani
Dipublikasi pada 28 August 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk membantu masyarakat  yang membutuhkan pelayanan KB gratis dan meningkatkan akses keluarga berencana dihadiri oleh Kepala Dinas Kesehatan & KB Kota Singkawang atau yang mewakili beserta staf, Kepala Puskesmas Singkawang Selatan II, Tim Pendamping Keluarga, PPKBD Kecamatan Singkawang Selatan, Penyuluh KB Singkawang Selatan, Pasangan Usia Subur.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi antusias karena telah mendapatkan pelayanan KB pemasangan implant gratis.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh  Kepala Dinas Kesehatan & KB Kota Singkawang atau yang mewakili beserta staf, Pemerintah Kelurahan Sagatani, Kepala Puskesmas Singkawang Selatan II, Tenaga Kesehatan, Tim Pendamping Keluarga, PPKBD Kecamatan Singkawang Selatan, Penyuluh KB Singkawang Selatan dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat sehingga dengan bantuan/fasilitasi kegiatan ini dapat berjalan dengan baik.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan