Gambaran Umum
Sejarah Singkat Desa Sukasari
Desa Sukasari salah satu Desa yang berada diwilayah kecamatan Dawuan yang sebelumnya masuk wilayah Kecamatan Kalijati Perda No. 3 tahun 2008 tentang Pemekaran Sepuluh Kecamatan yang ada di Kabupaten Subang tanggal 3 Juli 2008. Desa Sukasari termasuk dalam wilayah kecamatan Dawuan yang terletak paling Timur berbatasan dengan kecamatan Subang. Pembentukan Pemerintahan Desa tidak berdiri begitu saja dengan sendirinya, tetapi melalui berbagai proses dan tahapan-tahapan. Pada tahun 1922 atas kesepakatan 4 sesepuh atau Gelandang dari 4 kampung yaitu SARMADI dari kampung Lebaksiuh, ASKIMAN dari kampung Sukadaya, RUKI dari kampung Sukasari dan MUJAHI dari kampung Grudug maka berdirilah desa Sukasari yang dipimpin oleh bapak RUKI. Beliau menjabat dari tahun 1922 s/d l930.
Kepala Desa hasil pemilihan masyarakat baru dimulai pada tahun 1965 yang dijabat oleh bpk. SUHIM, beliau adalah wakil Kepala Desa yang mempelopori terbentuknya Kabupaten Subang pemekaran dari kabupaten Purwakarta pada tahun 1968. Pada tahun 1983-1984 desa Sukasari dimekarkan menjadi desa Sukasari dan Desa Situsari.
URUTAN KEPALA DESA
DESA SUKASARI
NO | NAMA | PERIODE | JABATAN |
1 | RUKI | 1922-1930 | KEPALA DESA |
2 | ONENG | 1930-1932 | PJS |
3 | MARTA/ALAN | 1932-1938 | KEPALA DESA |
4 | SULHIB | 1938-1940 | PJS |
5 | SUHIM | 1940-1945 | - |
6 | KARA | 1945-1947 | PJS |
7 | RAKAM | 1947-1949 | PJS |
8 | RASBAT | 1949-1965 | KEPALA DESA |
9 | SUHIM | 1965-1973 | KEPALA DESA |
10 | U. SUHANDA | 1973 | PJS |
11 | WARMAN. S | 1973-1983 | KEPALA DESA |
12 | SUNANTA | 1983-1984 | PJS |
13 | O. SASMITA | 1984-1985 | PJS |
14 | DADANG ISKANDAR | 1985-1993 | KEPALA DESA |
15 | RAHMAT | 1993 | PJS |
16 | CARSIM | 1993-2001 | KEPALA DESA |
17 | AYUN YULIDAR | 2001-2006 | KEPALA DESA |
18 | TARYONO | 2006 | PJS |
19 | Ir. SARI SADASIH | 2006-2012, 2012-2018 | KEPALA DESA |
20 | DAHWIN | 2018 | PLT |
21 | DEDI HERYAWAN | 2018 | PJS |
22 | OLEH SOLIHIN | 2018-SEKARANG | KEPALA DESA |
Statistik Kampung
Jumlah Jiwa 3234
Jumlah Kepala Keluarga 1347
Jumlah PUS 648
Keluarga yang Memiliki Balita 252
Keluarga yang Memiliki Remaja 642
Keluarga yang Memiliki Lansia 471
Jumlah Remaja 642
Total
584Total 64
Status Badan Pengurus

Sarana dan Prasarana

BKB
Bina Keluarga Balita (BKB)
Ada

BKR
Bina Keluarga Remaja (BKR)
Ada

BKL
Bina Keluarga Lansia (BKL)
Ada

UPPKA
Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
Ada

PIK R
Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
Ada

Sekretariat KKB
Sekretariat Kampung KB
Ada

Rumah Dataku
Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Ada
Dukungan Terhadap Kampung KB
Sumber Dana |
Ya,
APBN APBD Dana Desa Swadaya Masyarakat |
Kepengurusan/pokja KKB | Ada |
SK pokja KKB | Ada |
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan |
Ada,
FIRMAN SANTOSO 0000000 |
Regulasi dari pemerintah daerah |
Ada,
SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB |
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB | Ada |
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB |
5 orang pokja terlatih dari 21 orang total pokja |
Rencana Kegiatan Masyarakat | Ya |
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan |
Ya,
PK dan Pemutahiran Data Data Rutin BKKBN Potensi Desa |
Mekanisme Operasional
Rapat perencanaan kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Sosialisasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Penyusunan Laporan | Ada, Frekuensi: Bulanan |