Acara adat kemuko tando atau tengah sasat
JERNIH
Dipublikasi pada 16 November 2020
Deskripsi
Salah satu kegiatan adat yang ada di kampung KB jernih adalah Acara adat kemuko tando atau tengah sasat (salah satu tahap dalam proses menuju jenjang pernikahan), acara ini bertujuan untuk memberikan kepastian akan menuju tahap pernikahan
Sesi Kegiatan Sosial Budaya