Pertemuan Pokja Kampung KB Kelayan Barat

Kelayan Barat
Dipublikasi pada 26 October 2021

Deskripsi

Pada hari Rabu tanggal 27 Oktober 2021 telah dilaksanakan kegiatan Pokja KB, kegiatan ini dihadiri oleh pengurus Pokja Kampung KB, tokoh masyarakat dan warga yang yang berada di kampunfg. Kegiatan bertujuan untuk melihat sejauh mana perkembangan kampung KB setelah kampung KB dicanangkan.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan