KEGIATAN SOSIALISASI PENCEGAHAN STUNTING
Kampung KB "MELATI" Desa Kayu Bongkok
Dipublikasi pada 30 December 2021
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk SOSIALISASI PENCEGAHAN STUNTING SEJAK DINI, yang dihadiri oleh PERWAKILAN PUSEKSMAS SEPATAN ,KEPALA DESA KAYU BONGKOK,KETUA PKK DAN KADER POSYANDU yang ada di wilayah kampung kb,
Sesi Kegiatan Lainnya