PSN

MARGO MULYO
Dipublikasi pada 18 June 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberantas nyamuk di wilayah RT 01 RW 02 yang di laksanakan oleh petigas PSN

kegiatan ini di laksanakan setiap 1 bulan sekali.dan untuk laporan pencatatan di setorkan ke desa dan di laporkan kembali ke puskesmas

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Desa dan Puskesmas dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak warga cikawung untuk hidup bersih dan sehat.sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari pemdes dapat tersalurkan secara maksimal

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan