Evaluasi Kegiatan Relawan SAPA

Lembuti Koto Panjang
Dipublikasi pada 27 November 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk pencegahan kekerasan terhadap anak dan perempuan , yang dihadiri oleh oleh Pj. Walikota Padang Panjang, Dinas Sosial P2KBP3A Kota Padang Panjang, Lurah se Kota Padang Panjang serta Relawan SAPA Kelurahan se Kota Padang Panjang,

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan