Rapat New Posyandu

Kampung KB Kelurahan Pulau Pari
Dipublikasi pada 06 October 2024

Deskripsi

Sambutan dan Pembuka Oleh Bapak  Adriansyah Sebagai Lurah Kelurahan Pulau Pari 

Transformasi Posyandu sebagai Lembaga Kemasyarakatan Desa ( LKD ) dalam Melayani 6 Bidang SPM 

Posyandu Bougenvil RW 02 Untuk Pilot Projek SPM ( Standar Pelayanan Minimal )

1. Bidang Pendidikan 

2. Bidang Kesehatan

3. Bidang Pekerjaan Umum 

4. Bidang Pekerjaan Perumahan Rakyat

5. Bidang Trantibum Linmas 

6. Bidang Sosial

Posyandu New Adalah PTSP nya dalam Fungsi Kecil. 

- Pendidikan- warga yang ingin mengajukan pengaduan harus membawa data diri 

- Kesehatan - masih sama seperti memeriksa Perkembangan anak Balita

- Pekerjaan Umum - Pelayanan Air Bersih

- Perumahan Rakyat - Melaporkan rumah yang tidak layak huni petugas dasawisma

- Trantibum Linmas - Kenakalan Remaja, Narkoba, data yang Melaporkan harus dilindungi

- Sosial - Melaporkan Masalah Sosial



Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan