PEMBINAAN PIK R (PUSAT INFORMASI DAN KONSELING REMAJA)
MATTIRO DECENG
Dipublikasi pada 11 May 2023
Deskripsi
Pembinaan Kelompok Pusat Informasi Keluarga Remaja (PIK-R) merupakan salah satu kegiatan Bidang Ketahanan dan Kesejahteraan Keluarga pada Seksi Bina Ketahanan Remaja. Melalui Program GenRe dilaksanakan melalui pendekatan langsung kepada remaja serta orang tua yang memiliki remaja. Pendekatan kepada remaja dilaksanakan melalui pengembangan Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK Remaja) dan pendekatan kepada orang tua yang memiliki remaja dilaksanakan melalui pengembangan Kelompok Bina Keluarga Remaja (BKR).
Sesi Kegiatan Perlindungan