Posyandu Bulanan Kemuning 4
SAMUDERA OLO
Dipublikasi pada 14 January 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mendata dan skrining bulanan balita, remaja dan lansia, yang dihadiri oleh warga sekitar Posyandu Kemuning 4 (Damar)
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi dapat info kesehatan.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh tenaga kesehatan Puskesmas Padang Pasir, dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak masyarakat, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari kelurahan dan posyandu setempat.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang