Monitoring Pelaksanaan Pilkada
SAMUDERA OLO
Dipublikasi pada 26 November 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk melihat kelancaran dan hambatan di lapangan pada saat pelaksanaan Pilkada Serentak seluruh Indonesia, yang dihadiri oleh Pak Lurah Olo Aidil Putra beserta jajaran dan anggota PPS Olo.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh KPU, dalam mengadvokasi jajaran Kelurahan, sehingga dengan bantuan/fasilitasi RT/RW dan warga setempat
Kegiatan ini terlaksana dengan baik, aman, jujur, adil dan kondusif.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan