HUT ISBANDA (Ikatan Istri Bank Daerah) Ke 16 - Pemeriksaan Kesehatan Gratis
SAMUDERA OLO
Dipublikasi pada 02 January 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk pemeriksaan kesehatan gratis untuk masyarakat umum, yang dihadiri oleh ISBANDA, Pegawai Bank Nagari, Pensiunan dan masyarakat.
Setelah mengikuti kegiatan ini masyarakat tahu penyakitnya dan peduli akan kesehatan.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh ISBANDA dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat dan Bank Nagari, sehingga dengan bantuan/fasilitasi Kantor Sekretariatn ISBANDA dan Pukesmas Padang Pasir.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya