Gambaran Umum
1. KEADAAN GEOGRAFIS
Luas wilayah Desa Tawia Kecamatan Angkinang 513 HA, Desa Angkinang terletak di kota Kecamatan, 8,95 Km dari kota Kabupaten, dan 131,5 Km dari kota Propinsi, sedangkan keadaan wilayah berada didataran rendah.
Batas wilayah Desa Angkinang adalah :
Sebelah Utara : Desa Bamban Selatan
Sebelah Selatan : Desa Angkinang Selatan
Sebelah Timur : Desa Tawia dan Desa Kayu Abang
Sebelah Barat : Kecamatan Telaga Langsat
Secara administratif Desa Angkinang menjadi 4 Rukun Tetangga (RT) dan 2 Rukun Warga (RW).
2. KEADAAN DEMOGRAFIS
Kependudukan merupakan salah satu elemen dasar yang berkaitan dengan wilayah. Perkiraan mengenai kependudukan menurut berbagai karakteristik jumlah dan komposisi penduduk pada suatu wilayah merupakan input dari pembangunan yang sangat penting bagi rencana-rencana seperti permintaan akan barang atau jasa pelayanan, serta kebutuhan akan lahan masa yang akan datang. dalam kegiatan pelaksanaan pembangunan penduduk merupakan faktor penentu karena berperan sebagai pelaku sekaligus sasaran pembangunan. Oleh karena itu pengelolaan penduduk perlu diarahkan pada pengendalian kuantitas dan peningkatan kualitas sehingga mempunyai ciri dan karakteristik yang menunjang kegiatan pembangunan.
Jumlah penduduk Desa Angkinang berdasarkan registrasi kependudukan dari Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil adalah berjumlah 1.981 jiwa, dengan perbandingan Laki-Laki = 974 jiwa dan Perempuan = 1.007 jiwa atau sebanyak 637 KK.
Statistik Kampung
Jumlah Jiwa 1982
Jumlah Kepala Keluarga 622
Jumlah PUS 294
Keluarga yang Memiliki Balita 148
Keluarga yang Memiliki Remaja 334
Keluarga yang Memiliki Lansia 203
Jumlah Remaja 381
Total
262Total 32
Status Badan Pengurus

Sarana dan Prasarana

BKB
Bina Keluarga Balita (BKB)
Ada

BKR
Bina Keluarga Remaja (BKR)
Ada

BKL
Bina Keluarga Lansia (BKL)
Ada

UPPKA
Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
Tidak Ada

PIK R
Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
Ada

Sekretariat KKB
Sekretariat Kampung KB
Ada

Rumah Dataku
Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Ada
Dukungan Terhadap Kampung KB
Sumber Dana |
Ya,
APBN APBD Dana Desa |
Kepengurusan/pokja KKB | Ada |
SK pokja KKB | Ada |
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan |
Ada,
MILAWATI, S.Pd.I 198707052022212009 |
Regulasi dari pemerintah daerah |
Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota |
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB | Ada |
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB |
10 orang pokja terlatih dari 10 orang total pokja |
Rencana Kegiatan Masyarakat | Ya |
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan |
Ya,
PK dan Pemutahiran Data Potensi Desa |
Mekanisme Operasional
Rapat perencanaan kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan | Ada, Frekuensi: Tahunan |
Sosialisasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Tahunan |
Penyusunan Laporan | Ada, Frekuensi: Tahunan |