Gambaran Umum
Kelurahan Bajeng merupakan salah satu dari 9 Kelurahan yang ada dalam wilayah Kec. Pattallassang, Kab. Takalar dan merupakan Kelurahan/Kota Kec. Pattallassang. Kelurahan Bajeng mempunyai luas 2.354 km2 dengan jumlah penduduk sebanyak 4.087 jiwa.
Kelurahan Bajeng memiliki batas-batas wilayah sebagai berikut :
- Sebelah Utara berbatasan dengan Kel. Manongkoki Kec. Polut
- Sebelah Timur berbatasan dengan Kel. Sabintang, Kec. Pattallassang
- Sebelah Selatan berbatasan dengan Kel. Sombalabella, Kec. Pattallassang
- Sebelah Barat berbatasan dengan Kel. Salaka, Kec. Pattallassang
Kondisi Topografi Kel. Bajeng yang merupakan dataran rendah dengan ketinggian 4 meter dari permukaan laut dengan secara geologis memiliki jenis tanah hitam berpasir dan tanah liat. Disamping itu wilayah Kel. Bajeng beriklim tropis dengan suhu rata-rata mencapai 28-32 Celcius serta memiliki 2 jenis musim kemarau dan musim hujan, dimana musim hujan terjadi pada bulan Desember-April sementara musim kemarau terjadi pada bulan Mei-November yang berputar setiap tahunnya. Disamping memiliki jumlah curah hujan rata-rata setiap tahun di Kel. Bajeng mencapai 2.000 mm-3.000 mm.
Secara administrastif Kel. Bajeng memiliki 3 wilayah Lingkungan, yakni :
- Lingkungan Bajeng
- Lingkungan Bontomate'ne
- Lingkungan Biring Balang
Statistik Kampung
Jumlah Jiwa 4087
Jumlah Kepala Keluarga 1075
Jumlah PUS 667
Keluarga yang Memiliki Balita 323
Keluarga yang Memiliki Remaja 571
Keluarga yang Memiliki Lansia 228
Jumlah Remaja 1147
Total
286Total 381
Status Badan Pengurus

Sarana dan Prasarana

BKB
Bina Keluarga Balita (BKB)
Ada

BKR
Bina Keluarga Remaja (BKR)
Ada

BKL
Bina Keluarga Lansia (BKL)
Ada

UPPKA
Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
Ada

PIK R
Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
Ada

Sekretariat KKB
Sekretariat Kampung KB
Ada

Rumah Dataku
Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Ada
Dukungan Terhadap Kampung KB
Sumber Dana |
Ya,
APBN APBD Dana Desa Donasi/ Hibah Masyarakat Swadaya Masyarakat |
Kepengurusan/pokja KKB | Ada |
SK pokja KKB | Ada |
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan |
Ada,
Dra. Rosmadya 196512171994012001 |
Regulasi dari pemerintah daerah |
Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Gubernur Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota SK Kecamatan tentang Kampung KB SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB |
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB | Ada |
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB |
6 orang pokja terlatih dari 9 orang total pokja |
Rencana Kegiatan Masyarakat | Ya |
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan |
Ya,
PK dan Pemutahiran Data Data Rutin BKKBN Potensi Desa Data Sektoral |
Mekanisme Operasional
Rapat perencanaan kegiatan | Ada, Frekuensi: Tahunan |
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Sosialisasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Penyusunan Laporan | Ada, Frekuensi: Tahunan |