Pembentukan SOTH " BKB NGADIREJO CERIA "
KELURAHAN NGADIREJO
Dipublikasi pada 04 November 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Meningkatkan pengetahuan mengenai Pola Asuh Anak, yang dihadiri oleh keluarga yang memiliki balita,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi orang tua yang mampu mengasuh balita dan lebih memahami psikolog anak
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan