Pemberian tanbahan asupan gizi bagi balita dengan status gizi kurang

BINA KENCANA
Dipublikasi pada 03 March 2024

Deskripsi

Memberikan sosialisasi tentang  asupan gizi balita dengan status gizi kurang.

Hadir dalam kegiatan ini Bidan Ahli Gizi dari Puskesmas Smpang kawat dan keluarga yang mempunyai Balita

Kegiatan ini dilakukan agar keluarga balita dengan status gizi kurang memahami pentingnya memenuhi kebutuhan gizi balita.


Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan