Semangat Pejuang TPK dalam Pendampingan Ibu Hamil yang Beresiko
BAHAGIA SEJAHTERA RAMAH PEREMPUAN PEDULI ANAK
Dipublikasi pada 12 March 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mendampingi ibu hamil, yang dihadiri oleh Tim Pendamping (TPK 3),
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham tentang kehamilan dan pentingnya tablet penambah darah .
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh BKKBN,PKB, dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak TPPKK.Pemdes, sehingga dengan bantuan/fasilitasi nya dapat memantau ibu hamil resiko tinggi.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang