Kegiatan Pertemuan Perdana Pembinaan dan Fasilitas PPKBD dan SUB PPKBD
KELURAHAN TAMANGAPA
Dipublikasi pada 16 January 2025
Deskripsi
Pertemuan perdana pembinaan dan fasilitasi PPKBD dan Sub PPKBD adalah kegiatan untuk membina para kader PPKBD dan Sub PPKBD.
PPKBD adalah singkatan dari Pembantu Pembina Keluarga Berencana. Sedangkan Sub PPKBD adalah Sub Pembantu Pembina Keluarga Berencana Desa.
Kader PPKBD dan Sub PPKBD merupakan perpanjangan tangan pemerintah dalam melaksanakan program pengendalian penduduk, keluarga berencana, dan ketahanan keluarga.
Sesi Kegiatan Lainnya