Pendampingan dan pendataan pada baduta stunting

Kampung Keluarga Berkualitas Puday
Dipublikasi pada 18 January 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pendampingan dan memotivasi pada orang tua baduta stunting agar tidak merasa berkecil hati dalam membesarkan dan merawat putranya dengan terus memberikan asupan makanan bergizi untuk membantu percepatan perekembangan tumbuh kembang anak baik fisik maupun kecerdasannya.

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan