Pembagian paket makanan balita stunting

Motekar
Dipublikasi pada 18 January 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan makanan bergizi bagi balita stunting dan selanjutnya dapat menurunkan angka stunting di setiap kelurahan yang ada di kecamatan Arcamanik. 

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan