Pembinaan Kelompok BKR di Pokja Kampung KB
KANIGORO
Dipublikasi pada 14 October 2024
Deskripsi
Kegiatan ini yang dihadiri oleh 30 orang yang terdiri dari Anggota PKK, Fatayat, Muslimat, orang tua Remaja.
Penyampaian Materi dari Koordinator Wilayah Penyuluh KB Kec. Pagelaran
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya