Pra SMD
KANIGORO
Dipublikasi pada 19 November 2024
Deskripsi
Pra SMD adalah kegiatan untuk menyiapkan pendataan sesuai kondisi dan kebutuhan masyarakat
Pra SMD dilakukan dengan agenda sebagai berikut:
* Menyamapaikan persepsi mengenai masalah kesehatan yang ada di desa
* Menentukan prioritas masalah kesehatan dan penyebabnya
* Meneruskan upaya untuk mengatasi masalah kesehatan dan sumber daya yang dapat dimanfaatkan
* Membuat kesepakatan untuk melakukan SMD
Sesi Kegiatan Lainnya