Senam lansia dan pra lansia

Kampung KB Desa Alur Dua Kecamatan Sei Lepan Kabupaten Langkat
Dipublikasi pada 17 June 2025

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk menyambung tali silaturahmi dan juga tuk menjaga  kesehatan tubuh bagi  ibu ibu lansia dan pra lansia agar mreka tetap semngat di dalam menjalani hidup di usia yang tidak muda lagi. yang dihadiri oleh ibu ibu lansia, pralansia, ibu lurah beserta staf dan instruktur yang sudah berpengalaman.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta senam menjadi lebih sehat dan semangat serta bahagia selalu.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh msyarakat yang peduli akan pentingny kesehatan tuk mencegah segala macam penyakit.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta senam cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan