Pembinaan Poktan BKL Raflesia

SUKORAME
Dipublikasi pada 12 March 2020

Deskripsi

Kegiatan Pembinaan BKL Berbarengan dengan posyandu Lansia. Kegiatan yang dilakukan adalah :

1. Pemeriksaan kesehatan rutin oleh bidan desa ( Cek tekanan darah, penimbangan dan konsultasi kesehatan).

2. Senam Lansia yang dipimpin oleh kader BKL.

3. Penyuluhan dengan tema lansia sehat dan produktif oleh penyuluh KB


Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan