KUNJUNGAN BAPAK SESTAMA
JERUK PURUT
Dipublikasi pada 15 May 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk monitoring dan evaluas kampung KB, yang dihadiri oleh sekretaris Utama BKKBN RI Bapak Drs.Tvip Agus Rayanto M.Si
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pembina, peyuluh serta seluruh jajaran tim pengurus kampung KB dalam menyukseskan kunjungan kerja ini.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan