POSYANDU ILP DESA BANJAREJO

BANJAREJO
Dipublikasi pada 10 July 2025

Deskripsi

Posyandu ILP bertujuan untuk mendekatkan layanan kesehatan kepada seluruh kelompok usia, mulai dari ibu hamil, bayi, balita, remaja, hingga lansia, melalui berbagai kegiatan seperti pemeriksaan kesehatan, pemantauan tumbuh kembang, penyuluhan gizi, dan pemberian makanan tambahan.

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta mengetahui tentang kesehatan badan itu penting,pola makan yang baik,sehat dan benar.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Pemdes,Bidan Desa,Perawat Desa ,Kader kesehatan,juga antusias dan kerja sama oleh masyarakat sekitar, dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak warga untuk selalu datang ke Posyandu ILP terdekat.Sehingga dengan bantuan/fasilitasi  Posyandu dapat berjalan dengan lancar.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan