Pemberian Bantuan Makanan Tambahan Bagi Anak Stunting dari Program BAAS

POLONIA
Dipublikasi pada 24 October 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan Bantuan makanan tambahan bagi anak Stunting Kelurahan Polonia, yang diwakilkan pemberian  oleh Bapak Lurah.

Orang tua Stunting telah menerima bantuan berupa: telur 1 papan, wortel, kentang, kacang hijau, jeruk.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Pemerintah Kota Medan dan Dinas DP3APMP2KB Kota Medan dalam mengadvokasi/mengajak seluruh Pejabat Pemerintahan Kota Medan bergotong royong membantu menurunkan Stunting yang ada di Kota Medan, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari Pemerintah Kota Medan,  Dinas DP3APMP2KB dan Bapak Asuh Sekota Medan, maka bantuan pemberian makanan tambahan bagi anak stunting dapat diberikan.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan