TASYAKURAN MENYAMBUT TAHUN BARU HIJRIAH ( 1 MUHARRAM 1447 H )
PRAMPELAN SEJAHTERA
Dipublikasi pada 25 June 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk doa bersama dan menyambut tahun baru hijriah, yang dihadiri oleh Kepala Desa, Ketua Rt dan warga,
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan