Pendampingan Catin

DESA TLOGOSIH
Dipublikasi pada 15 May 2024

Deskripsi

Kegiatan Pendampingan Calon Pengantin yang dilakukan oleh PPKBD dan PLKB desa Tlogosih kepada calon pengantin, kegiatan ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan kepada calon pengantin dan melakukan scrining kepada catin sehingga catin sudah siap untuk nikah dan hamil serta mendapatkan sertifikat ELSIMIL

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan