Rapat Pokja Kampung KB
Tumbu
Dipublikasi pada 11 June 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan tanggung jawab POKJA kampung KB terhadap program bangga kencana serta meningkatkan motivasi POKJA kampung KB dalam melaksanakan program bangga kencana
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya