PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI (BLT) DD OLEH PEMERINTAH DESA KEPADA 25 KPM
SINULOK
Dipublikasi pada 18 March 2025
Deskripsi
Penyaluran bantuan langsung tunai pertama per- tahun 2025 ini di harapkan dapat membantu masyarakat, terlebih lagi menjelang lebaran ini banyak kebutuhan yang dipersiapkan untuk menyambut lebaran idul fitri.
BLT atau bantuan langsung tunai ini di serahkan kepada 25 KPM untuk bulan januari sampai bulan maret.
Sesi Kegiatan Ekonomi