PENDAMPINGAN IBU/KELUARGA BALITA MELIPUTI PEMENUHAN GIZI
Desa Kalu kaluku
Dipublikasi pada 04 February 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan keluarga /ibu balita bantuan berupa ,makanan tambahan guna pemenuhan gizi balita. hal ini dilakukan oleh tim gizi dari puskemas mala mala kec, kodeoha dan komponen pembina kampung keluarga berkualitas. hadir pada kegiatan ini adalah Ibu Bidan SARDIA, STr Keb, ibu MASDALIANA, STr .Gz, serta tim lainnya
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh tim dari Puskesmas untuk masyarakat kampung keluarga berkualitas desa Kalu kaluku.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang