MMD : Musyawarah Masyarakat Desa

CIKA TEMCI = CINTA KELUARGA TEMBALANG CITY
Dipublikasi pada 16 October 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk membahas dan mencari solusi terhadap permasalahan yang ada di desa, yang dihadiri oleh perwakilan warga desa, perangkat desa, tokoh masyarakat, dan pihak terkait lainnya.
Setelah mengikuti kegiatan ini, peserta menjadi lebih memahami isu-isu yang dihadapi desa, serta memiliki rencana aksi bersama untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah desa bersama tim penggerak masyarakat dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak warga desa dan pemangku kepentingan lainnya untuk berpartisipasi aktif, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari dinas terkait dan lembaga pendamping desa, musyawarah ini dapat berjalan dengan lancar. Urutan Skala Prioritas penanganan masalah kesehatan: 

1. Bumil Risti

2. TB Paru

3. Gizi Balita

4. DB

5. Diare

6. Hipertensi dan Diabetes

7. Leptospirosis 

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan