FASILITASI PENCATATAN DAN PELAPORAN KEGIATAN BANGGA KENCANA DI KAMPUNG KB

CIKA TEMCI = CINTA KELUARGA TEMBALANG CITY
Dipublikasi pada 15 August 2023

Deskripsi

Kegiatan dilaksanakan pada tanggal 6 Juni 2023ini bertujuan untuk pembentukan dan pembinaan kampung KB

yang dihadiri oleh Ketua Kampung KB,  pendamping kampung KB.

Kegiatan dilaksanakan di Disdalduk KB Kota semarang
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham dan mengetahui tata cara pelaporan kegiatan kampung KB di wilayah masing2


Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan