RILIS WOLBACHIA KE ORANG TUA ASIH
KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS
Dipublikasi pada 25 August 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengurangi tingkat penyakit demam berdarah yang dihadiri oleh Camat Semarang Timur, Lurah Rejosari, Babinsa dan Babinkamnibnas, Ketua FKK, Ketua LPMK, Ketua TP PKK, dan Kader Kesehatan Per RW.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mengetahui manfaat WOLBACHIA yaitu sebagai upaya penanggulangan berkembang biaknya nyamuk dydes aygpty. Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Puskesmas dn Dinas Kementrian Kesehatan dalam mengadvokasi/mengajak peserta dalam upaya penanggulangan penyakit demam berdarah.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan