Memasang Bendera Merah Putih Dalam Rangka Menyambut Hari Kemerdekaan
Kampung KB Percontohan Sari Rejo
Dipublikasi pada 15 August 2020
Deskripsi
Pemasangan Benderah Merah Putih dalam rangka menyemarakkan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) RI yang ke-75 tahun. Termasuk memasang umbul-umbul, dekorasi ataupun hiasan. Masyarakat juga harus mengikuti pidato kenegaraan Presiden Republik Indonesia yang akan disiarkan secara langsung.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya