Kunjungan audit kasus stunting
SEJAHTERA
Dipublikasi pada 14 November 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengidentifikasi risiko dan penyebab stunting pada kelompok sasaran, seperti calon pengantin, ibu hamil, dan balita. Tujuannya adalah untuk merumuskan solusi dan rekomendasi penanganan stunting yang tepat.
Dalam kegiatan kunjungan audit stunting, tim akan melakukan identifikasi dan seleksi kasus stunting di kelompok sasaran. Beberapa hal yang akan diidentifikasi adalah: Jumlah kasus, Penyebab stunting, Tata kelola yang sedang diterapkan, Tingkat efektivitas, Kendala yang terjadi.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi