Pengajian Nurul Hikmah
Deskripsi
Salah satu bentuk kegiatan dalam kampung KB adalah mengadakan kegiatan Pengajian rutin. Kegiatan ini bertujuan agar masyarakat sekitar yang muslim agar lebih kusuk dalam beribadah dan mendapatkan ilmu agama yang lebih baik.Kegiatan ini dihadiri oleh ketua majelis taklim dan anggota majelis taklim.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih baik dalam menjalankan ibadah dan dapat instropeksi diri dalam menjaga hubungannya kepada sang pencipta.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilaku kan oleh pemangku wilayah dan seksi keagamaan dalam mengajak. anggota masyarakat muslim untuk melaksakan pengajian rutin, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari pemangku wilayah dan masyarakat sekitar kegiatan ini dapat berjalan dengan baik dan lancar.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.