Bina Keluarga Balita
SEJAHTERA
Dipublikasi pada 07 January 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui tumbuh kembang anak meliputi kognitif maupun motoriknya sesuai umur.sehingga para orang tua bisa memberi ataupun melatih kemampuan anak dalam proses tumbuh kembangnya agar sesuai yang di harapkan.
Kegiatan ini terlaksana berkat pemerintah desa Cisuru maupun para warga kampung KB desa Cisuru,serta para kader BKB yang berperan aktif secara langsung di lapangan.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang