Gambaran Umum
Kabupaten Jombang adalah salah satu
kabupaten yang terletak di Jawa Timur. Luas Wilayah Kabupaten Jombang 1.159,50
km2, terdiri dari 21 Kecamatan. Kecamatan Megaluh terletak di 5°20’ 01”
s/d 05° 30’ 01” BT dan 07° 24’ 01” s/d 07° 45’ 01” LS. Secara Geografis
Kecamatan Megaluh sebelah Barat Kabupaten Jombang. Kecamatan Megaluh terdiri
dari 13 desa antara lain Desa Turipinggir, Gongseng, Megaluh, Sudimoro,
Balongsari, Sumbersari, Ngogri, Sidomulyo, Balonggemek, Dukuharum, Sumberagung,
Pacarpeluk, Dan Kedungrejo.
Ngogri adalah
sebuah desa di wilayah yang berada di tengah-tengah Kecamatan Megaluh, Kabupaten Jombang, Provinsi Jawa Timur. Desa ngogri terletak di sebelah selatan Desa
Sumberagung, sebelah timur desa sudimoro, sebelah barat Desa Sidomulyo dan sebelah utara desa Sumbersari. Di desa Ngogri memiliki 4 dusun yaitu Ngogri, Sono, Pulodadi dan Beweh
Adapun Jumlah penduduk di desa Ngogri sebanyak 3784 jiwa. Adapun penduduk desa Ngogri sebagian besar bermata pencaharian sebagai petani. Adapun tanaman pertanian yang dihasilkan di wilayah desa Ngogri adalah padi dan semangka. Ngogri memiliki tradisi sedekah Desa yang diselenggarakan rutin setiap tahun. Keunikan tersebut tampak pada acara kirab tumpeng yang dikemas dalam Jolen atau yang berarti tumpeng diletakkan pada sebuah kotak, lalu dipikul bersama-sama untuk diarak keliling desa. Desa Ngogri mempunyai event inovatif yang bertajuk Pasar Brantas yang diselenggarakan setiap hari Minggu Kliwon di tepi sungai Brantas. Event ini dapat terselenggara karena adanya kolaborasi yang baik antara pemerintah desa dengan relawan dan komunitas.
Statistik Kampung
Jumlah Jiwa 3784
Jumlah Kepala Keluarga 1335
Jumlah PUS 613
Keluarga yang Memiliki Balita 262
Keluarga yang Memiliki Remaja 863
Keluarga yang Memiliki Lansia 529
Jumlah Remaja 863
Total
550Total 63
Status Badan Pengurus

Sarana dan Prasarana

BKB
Bina Keluarga Balita (BKB)
Ada

BKR
Bina Keluarga Remaja (BKR)
Ada

BKL
Bina Keluarga Lansia (BKL)
Ada

UPPKA
Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
Ada

PIK R
Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
Ada

Sekretariat KKB
Sekretariat Kampung KB
Ada

Rumah Dataku
Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Ada
Dukungan Terhadap Kampung KB
Sumber Dana |
Ya,
Dana Desa Swadaya Masyarakat |
Kepengurusan/pokja KKB | Ada |
SK pokja KKB | Ada |
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan |
Ada,
WIDYA RATNA DAMAYANTI, S.Sos 198409162009012003 |
Regulasi dari pemerintah daerah |
Ada,
SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB |
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB | Ada |
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB |
13 orang pokja terlatih dari 13 orang total pokja |
Rencana Kegiatan Masyarakat | Ya |
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan |
Ya,
PK dan Pemutahiran Data Data Rutin BKKBN Potensi Desa |
Mekanisme Operasional
Rapat perencanaan kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Sosialisasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: |
Penyusunan Laporan | Ada, Frekuensi: |