PENYULUHAN PENYAKIT MENULAR DI KAMPUNG KB JAYA MANUNGGAL DESA SENGGRENG KECAMATAN SUMBERPUCUNG KABUPATEN MALANG

Kampung Keluarga Berkualitas " Jaya Manunggal "
Dipublikasi pada 09 February 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan tentang penyakit menular (Gudik/Scabies), yang dihadiri oleh lansia dan keluarga lansia di kelompok Dusun Krajan. Penyuluhan disampaikan oleh Bidan Desa Senggreng bersama dengan Perawat Desa. Setelah mengikuti kegiatan ini peserta lebih memahami cara deteksi awal munculnya penyakit menular, juga pencegahan dan pengobatannya.

Kegiatan ini terlaksana atas kerjasama ketua kader posyandu Lansia Kromoleo I dan Pihak Puskesmas Sumberpucung, sehingga kegiatan terfasilitasi dengan baik.

Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan