Pemberian Asupan Makanan Tambahan Untuk Baduta
Kampung Keluarga Berkualitas " Jaya Manunggal "
Dipublikasi pada 30 September 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk membantu meningkatkan gizi pada sasaran baduta Umur 6-23 Bulan Desa Senggreng, supaya tetap sehat dan terpenuhinya kebutuhan gizi, nutrisi untuk anak. Pemberian makanan dilakukan oleh kader-kader desa Senggreng, yang bahu membahu menyediakan bahan, mengolah, dan membagi kepada balita. Kegiatan ini terselenggara berkat kerja sama oleh Pemerintah Desa-dan Warga Desa Senggreng
Sesi Kegiatan Kasih Sayang