Pertemuan Kelompok Kerja Kampung KB Dalam Pemantapan Rencana Kerja Masyarakat

Kampung KB Desa Plandi Kecamatan Wonosari
Dipublikasi pada 08 November 2021

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk menjalankan apa yang telah direncanakan oleh masyarakat kampung KB Desa Plandi. Rencana Kerja Masyarakat dari Desa Plandi itu sendiri yaitu, memproduksi batik cap. Selain itu, tujuan dari kegiatan ini yaitu untuk mengembangkan kemampuan anggota UPPKS Lestari Desa Plandi dalam memproduksi batik cap.

Dalam kegiatan ini yang menjadi narasumber dari kegiatan ini yaitu, Ketua UPPKS Lestari Desa Plandi, Kasun Tambakrejo Desa Plandi, dan PKB Kec. Wonosari.


Sesi Kegiatan Ekonomi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan