ACARA KETAHANAAN KELUARGA KEGIATAN PELAKSANAAN DAN PENGELOLAHAN PROGRAM KKBPK
PULAU GAJAH
Dipublikasi pada 22 November 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Mengwujud kan keluarga yang berkualitas, yang dihadiri oleh perwakilan Dinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana Kabupaten Indragiri Hulu Provinsi Riau
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi lebih memahami dan dapat menjalankan keluarga yang berkualitas
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh BKKBN Provinsi Riau dalam mengadvokasi/membuat proposal mengajak Dinas Pengendalian Penduduk Dan Keluarga Berencana Kabupaten Indragiri Hulu sehingga dengan bantuan/fasilitasi Pemerintah Desa Pulau Gajah
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Lainnya