Ciptakan lingkungan Sehat Indah dan Nyaman
ADI KENCANA
Dipublikasi pada 13 December 2020
Deskripsi
Lingkungan adalah tempat berlangsungnya kehidupan makhluk hidup.sebagai makhluk hidup kita harus menjaga Kebersihan Lingkungan agar lingkungan menjadi bersih,indah dan nyaman.3 hal tersebut sangat lah penting untuk bikin lingkungan bebas dari polusi .biasakan membuang sampah pada tempatnya,sampah di pisahkan dari sampah yang organik dan non organik.sampah organik bisa di daur ulang untuk pembuatan pupuk kompos dan juga sampah non organik bisa di daur ulang juga untuk pembuatan kerajinan.Para remaja di dusun Jetak pagi ini membuat Taman di pinggir-pinggir jalan di samping tujuan nya untuk memperindah lingkungan juga memanfaatkan limbah rumah tangga yaitu botol dari air mineral yang di cat warna-warni yg di manfaatkan untuk tanggul taman dan di tanami berbagai jenis bunga.
Sesi Kegiatan Keagamaan