Kesertaan Akseptor IUD IMPLAN
MANDIRI TENGJO
Dipublikasi pada 10 September 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mendampingi calon akseptor mulai dari screening hingga aplikasi IUD. Giat ini dilakukan oleh akseptor di PKBI.
Kegiatan ini terlaksana dengan cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi