Lomba Duta Genre Tk Provinsi Jawa Tengah

KAMPUNG KB PATUKAN ASRI
Dipublikasi pada 11 August 2020

Deskripsi

Alejandra Grace Febrianti Masihe (Kecamatan Singorojo) dan Ananda Fitra Aditya (Kecamatan Boja) terpilih untuk mewakili Kabupaten Kendal untuk maju di Ajang Duta Generasi Berencana Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2020. Saat ini Alejandra yang berasal dari Dusun Kaliwesi Desa Ngareanak masih menempuh pendidikan di SMKS Taman Siswa Boja dan aktif di Pusat Informasi dan Konseling (PIK) REPIKA Kampung KB Patukan Asri, sedangkan Ananda merupakan siswa di SMA N 1 Boja.
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan