Kegiatan PSJN Serentak di Kel. Wonorejo (Kampung Sehat)
WONOREJO HEBAT
Dipublikasi pada 06 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk melaksanakan Program GerMas memantau jentik nyamuk di rumah2 warga sekelurahan Wonorejo kec. Rungkut. DIikuti oleh seluruh Kader/ KSH sekelurahan Wonorejo.
Kegiatan ini dilaksanakan dan difasilitasi oleh Kel. Wonorejo, PKM Medokan Ayu dan KSH Sekelurahan Wonorejo.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Perlindungan