Musrenbangdes

DLIMAS SEJAHTERA
Dipublikasi pada 03 September 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk musyawarah pembangunan desa, yang dihadiri oleh tim ahli Kab. Magelang, tim monitoring Kec. Tegalrejo, Babinsa, Pendamping Desa, Perangkat Desa, TP PKK, Kader, RT / RW, dan BPD.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menemui kesepakatan untuk pembangunan yang harus didahulukan dengan pertimbangan beberapa hal.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan